DPRD Rohil Terima Kunker Dinas Wakil Rakyat Tarutung Taput

Wakil Ketua DPRD Rohil Terima Kunker Anggota DPRD Tarutung Taput Sumut

ROHIL (RBC) DPRD Kabupaten Rokan Hilir menerima Kunjungan Kerja (Kunker ) Anggota DPRD Komisi C Kabupaten Tapanuli Utara (Taput) Sumatera Utara (Sumut)

Kedatangan Anggota DPRD Taput dalam rangka untuk Konsultasi dan Koordinasi pengalihan pemanfaatan fungsi hasil hutan negara dan Status Hukum Tanah di pinggir pantai

Sementara Wakil DPRD Rohil Basiran Nur Efendi didampingi Kabag Umum, Marwan , SE membenarkan adanya Kunker dinas anggota DPRD Tarutung Taput , Rabu (8/5/24)

Kunker itu katanya dalam rangka Konsolidasi maupun Koordinasi bersama DPRD Rohil pembahasan tentang pengalihan pemanfaatan Hasil Hutan Negara dan status hukum tanah di pinggir pantai

Dimana menurut dia koordinasi anggota berbagai daerah sangat penting .Apalagi kunjungan dinas Taput juga merupakan jiran tetangga wilayah Kabupaten Rohil

"Pada intinya bersama anggota DPRD Taput pembicaraan  koordinasi dan Konsolidasi terkait pemanfaatan hasil hutan negara dan hukum tanah dipinggir pantai ," jelasnya 

Diketahui Kunker Dinas DPRD Taput di mulai 5 himgga 9 mei 2024 tidak Rohil bahkan menuju kota Dumai

Anggota DPRD Tarutung Tapanuli Utara (Sumut) Reguel Simanjuntak , Antonius Tambunan , Mangoloi Pardede , Jimmy L Tambunan , Anju Tampubolon , Tota Situmeang, Joni T Marbun , Toni Basuki Ompusunggu , Herman M.P Manalu , Timmas Saut P Sitompul , Sahat Sibarani, Parel Nababan

Tiga Pegawai Sekwan Tarutung Taput Darmian Hutaruk ( Kasubbag TU dan Kepegawaian ) lisna Manurung (Fungsional Analisa Kebijakan ) Natalia Simarangkir ( admintasian Kepegawaian ) (*)

Syofyan Rambah

 


[Ikuti RiauBernas.com Melalui Sosial Media]






Tulis Komentar