PPK Sinaboi Mulai Rekapitulasi Perhitungan Suara Pemilu 2024

Rapat pleno PPK Kecamatan Sinaboi

Rohil ,(RBC) Panitia Pemilihan Kecamatan Sinaboi mengelar Rapat Rekapitulasi hasil perhitungan perolehan suara capres /Wapres, DPD, DPR-RI ,DPRD Provinsi Riau dan DPRD Kabupaten Rohil , Minggu( 18/2/24) Sei Bakau kantor PPK sinaboi

Ketua Pantia Pemilihan Kecamatan Sinaboi (PPK ) Suryanto,SE mengatakan bahwa rapat pleno perhitungan perolehan suara hasil pemilu serentak 14 Februari lalu dihadiri Para saksi perwakilan partai politik (parpol)

"Rekapitulasi perhitungan suara sangat untuk mengetahui hak suara yang diberikan kepada calon  pemilu serentak 2024 waktu lalu,," sebut Ketua PPK Sinaboi yang menjabat periode ini

Rapat Pleno untuk menentukan hasil rekapitulasi dihadiri Petugas PPK, Panwascam, PPS tingkat kelurahan dan kepenghuluan bahkan dihadiri di saksi capres /wapres dan saksi perwakilan partai politik serta diawal aparat kepolisian dan TNI kecamatan Sinaboi

Suryanto mengingatkan para saksi harus memahami petunjuk sistem Rekapitulasi secara online karena masyarakat menginginkan terbaik tanpa ada gangguan kamtibmas  

"Jika ada kesalahan data sirekap dalam sistem online  akan segera diperbaiki dan disaksikan  masing masing saksi ," Kata Suryanto lagi

Suryanto menambahkan Pleno rekapitulasi perolehan suara akan berlangsung mulai 18 sampai selesai  jika memungkinkan akan kita dilaksanakan dua panel (*)

Rapat pleno PPK Sinaboi dihadiri Kapolsek Sinaboi AKP Juliandi dan Babinsa Sinaboi serta masing masing saksi partai politik 

Syofyan Rambah

 

 

 

 


[Ikuti RiauBernas.com Melalui Sosial Media]






Tulis Komentar